Senja memalingkan wajah nya sore ini ,aku hanya tersenyum melihat rintik hujan
yang lekas turun. Ku pejam kan mata, gemercik hujan ,sejuk .. Sekejap aku sudah
berada pada perputaran kenangan. Aku dan dua orang sepupu ku, krisna dan
nattasha. Selalu bertegur sapa dengan senja dan langit malam. Selalu
berpetualang, melawan ketakutan dan kegelapan. We’re always survive. Menggantungkan mimpi-mimpi kami di
atas perjuangan hebat.
“Kita harus bisa ke Paris, Singapura kalo ngga jepang , Roma !!
yeeaayy !!”, sorak kami bertiga .
mata ku terbuka ,ku hela nafas dan tersenyum ..
“Kita harus bisa ke Paris, Singapura kalo ngga jepang , Roma !!
yeeaayy !!”, sorak kami bertiga .
mata ku terbuka ,ku hela nafas dan tersenyum ..
Kenangan ,memang hanya
milik masa lalu. Karena waktu terus berjalan dan tanpa kita sadari, waktu tak
pernah menunggu kita untuk berjalan di samping nya. Dengan keanggunan nya
,waktu menyihir mata ku untuk terpejam. Sehingga, ketika aku membuka mata.
Waktu sudah berubah. Tempat dan benda-benda nya masih sama, tapi manusia dan
peristiwa nya tak lagi sama ..
Siklus kehidupan (perubahan). Aku masih aku, tempat berkumpul kita masih sama, rumah nenek. Benda-benda yang biasa kita main kan pun masih sama. Hanya saja ,kita tak lagi bersama, kita pun sudah tak se-ajaib dulu. Yang terlalu sayang membuang-buang waktu untuk tidur, karena hamparan langit malam begitu istimewa hanya untuk di lewatkan begitu saja. Keajaiban kebersamaan itu tak lagi nampak, yang ku tau dulu ajaib nya kebersamaan kita itu mengalahkan rasa takut karena kegelapan dan bahaya. Kita terlalu tangguh untuk itu. Sembari tersenyum, aku terus terbawa pada memori masa lalu dan memejamkan mata lagi.
Dimana segala canda tawa kita selalu pecah ,akibat ajaib nya kita yang terkadang lebih ajaib dari anak TK. Mimpi-mimpi kita, itu semua tujuan hidup ku .. Canda-tawa kita, itu semua, nafas ku .. Kebersamaan kita, itu semua detak jantung ku ..
Kalian ,Dunia ku ..
Siklus kehidupan (perubahan). Aku masih aku, tempat berkumpul kita masih sama, rumah nenek. Benda-benda yang biasa kita main kan pun masih sama. Hanya saja ,kita tak lagi bersama, kita pun sudah tak se-ajaib dulu. Yang terlalu sayang membuang-buang waktu untuk tidur, karena hamparan langit malam begitu istimewa hanya untuk di lewatkan begitu saja. Keajaiban kebersamaan itu tak lagi nampak, yang ku tau dulu ajaib nya kebersamaan kita itu mengalahkan rasa takut karena kegelapan dan bahaya. Kita terlalu tangguh untuk itu. Sembari tersenyum, aku terus terbawa pada memori masa lalu dan memejamkan mata lagi.
Dimana segala canda tawa kita selalu pecah ,akibat ajaib nya kita yang terkadang lebih ajaib dari anak TK. Mimpi-mimpi kita, itu semua tujuan hidup ku .. Canda-tawa kita, itu semua, nafas ku .. Kebersamaan kita, itu semua detak jantung ku ..
Kalian ,Dunia ku ..
Aku tak pernah percaya bahwa aku , dulu .. bisa menggapai satu impian ku dengan keajaiban yang aku dapat dari kalian, ajaib nya mimpi belive it and make it happen !
Dan aku bisa, berjuang
lebih keras, bekerja lebih giat, mulut yang selalu mengucap do'a, menciptakan
keajaiban usaha yang luar biasa hebat ! Aku menyadari nya, hasil itu. Tak
penting, tapi proses itu yang amat penting.
Entah, kala itu begitu iri nya sang waktu. Selalu saja, cepat berlalu ketika kita bersama. Hingga kini pun ,sang waktu begitu iri melihat ku lekas move on dari kehilangan masa-masa itu. Ya. Aku kehilangan Dunia ku ..
Entah, kala itu begitu iri nya sang waktu. Selalu saja, cepat berlalu ketika kita bersama. Hingga kini pun ,sang waktu begitu iri melihat ku lekas move on dari kehilangan masa-masa itu. Ya. Aku kehilangan Dunia ku ..
Erat sekali pelukan
kenangan-kenangan itu kepada ku, yang kini begitu menikmati jerat kesendirian
disini, di tempat kita dulu bersama. Sedang masa itu tak pernah muncul lagi
meski aku sangat menanti dan berlama-lama berfikir untuk segera mungkin
melupakan. Tapi kenangan-kenangan itu tak pernah mengijinkan ku untuk melupakan
nya ..
Hatiku pedih ! Tak lagi sanggup menampung gejolak ini. Aku ingin lari dari kenyataan ,tapi terlalu bodoh . Karena inilah kenyataan nya, dan aku tak akan bisa lari dari ini. Sekali lagi waktu, mengajari ku, apa itu arti keberadaan . Aku memahami nya setelah kehilangan.
Hatiku pedih ! Tak lagi sanggup menampung gejolak ini. Aku ingin lari dari kenyataan ,tapi terlalu bodoh . Karena inilah kenyataan nya, dan aku tak akan bisa lari dari ini. Sekali lagi waktu, mengajari ku, apa itu arti keberadaan . Aku memahami nya setelah kehilangan.
Sekuat hati, aku
berusaha mencoba. Untuk mengikhlaskan. Bahwa dunia memang harus berada dalam
gelap lalu terang. Harus ada gelap untuk melihat cahaya. Aku menikmati proses
ini. Tak lagi ku sambut dengan tangis, ku sambut dengan ketegaran hati. Bahwa
aku meyakini janji Tuhan, untuk memperlihatkan keajaiban-keajaiban Nya setelah
badai ini, karena Tuhan tak pernah telat, Ia slalu tepat waktu. Itu yang
benar-benar ku ingat dari perkataan kris ,dulu.
Kelak, ku sambut
kalian dengan kejaiban yang lain dengan waktu yang berbeda, kali ini ijin kan
aku untuk bersiap untuk itu semua. Untuk pemberian Tuhan yang sama-sama
kita nanti. Terima kasih Tuhan.. telah memberi ku hidup yang luar biasa hebat.
Terima kasih, telah memberi ku dunia yang ajaib. Terima kasih atas hal-hal yang
membuat ku makin kuat atas cobaan-Mu. Aku rindu .. kenangan-kenangan bersama
kalian, natt, kris .. :')
Aku membuka mata ,menghela nafas dan merasa lebih kuat. Ajaib nya hujan, yang selalu bisa membawa manusia terbang ke saat-saat masa lalu.
0 komentar
Post a Comment